Thursday, January 14, 2010

Trik mempercepat OpenOffice.org

Dibawah ini ada beberapa langkah untuk mempercepat kinerja OpenOffice.org:

1. Buka aplikasi OpenOffice.org Writer (pengolah kata).
2. Buka menu Tools lalu pilih Options.
3. Pada bagian OpenOffice.org, pilih opsi Memory. Di sana ada beberapa bagian yang perlu diubah:
> Undo steps diturunkan menjadi antara 20-30 kali.
> Use for OpenOffice.org diubah menjadi 128 MB.
> Memory per object diubah menjadi 20 MB.
> Number of objects diubah menjadi 20.
> Beri tanda centang/pilih Enable systray Quickstarter.
4. Pada bagian Java, non-aktifkan Use a Java runtime environment.
5. Pilih OK dan nyala-ulangkan aplikasi OpenOffice.org Anda.

by hudata on http://stekom.freeforums.org/trik-mempercepat-openoffice-org-t208.html

Posted via email from lonkay's posterous

No comments:

Powered By Blogger